Rabu, 24 Oktober 2012

perawatan kompresor




 MACAM-MACAM KOMPRESOR

      Bersdasarkan prinsip kerjanya kompresor dapat di bagi menjadi 2 macam yaitu:
 1.kompresor perpindahan positif
 2.kompresor sentri fugal

kompresor positif: dapat di bagi lagi menjadi :-kompresor bolak balik
                                                                     -kompresor putar

sistim kemudi

SISTEM KEMUDI

Fungsi sistem kemudi
Fungsi sistem kemudi adalah untuk mengatur arah kendaraan dengan cara membelokkan roda-roda depan.
Bila roda kemudi diputar, steering column akan meneruskan tenaga putarnya ke steering gear. Steering gear memperbesar tenaga putar ini sehingga dihasilkan momen yang lebih besar untuk menggerakkan roda depan melalui steering linkage.
Gambar Sistem kemudi

kelistrikan dan aksesoris

PEMERIKSAAN RINGAN PADA SISTIM KELISTRIKAN & ACESORIS

  KOMPONEN PELINDUNG
komponen ini terpasang pada kendaraan untuk melindungi kabel dari guncangan dan sebagainya,sehinga kabel dapat kokoh terpasang pada tempatnya

 KOMPONEN-KOMPONEN PENGHUBUNG
jaringan kabel di bagi menjadi beberapa bagian untuk memudahkan dalam pemasanga pada kendaraan.
bagian jaringan kabel dihubungkan ke salah satu bagian komp

sistim perawatan engine

  Pengertian motor bakar
Motor bakar adalah suatu pesawat kalor yang merubah tenaga panas ke dalam bentuk tenaga mekanis. Perubahan tenaga ini bermula dari peristiwa pembakaran bahan bakar dalam suatu ruang untuk menimbulkan tenaga. Tenaga yang ditimbulkan dimanfaatkan untuk mendorong bagian yang bergerak, dengan satu sistem perubah arah gerak yang akhirnya didapatkan tenaga putar yang digunakan untuk sumber penggerak pesawat lainnya.
Penggolongan motor bakar :
  1. Menurut penggunaan bahan bakar :

roda dan kelengkapanya




   BAN

1.Mobil berjalan diatas ban yg terisi udara yg bertekanan. ban adalah bagian mobil yg bersentuhan langgsung dengan permukaan jalan dan tenaga mesin di transfer melalui ban dan juga berfungsi sebagai peredam untuk memperlembut kejutan dari permukaan jalan dan menambah kenyamanan berkendaraan.

2.KONTRUKSI BAN
 Gambar di bawah ini menunjukan kontruksi dari sebuah ban
            
Add caption

sistim suspensi

Bayangkan saja jika Anda mengandarai mobil, selain kecepatan juga dibutuhkan kenyamanan. Apa yang menyebabkan kenyamanan?

Kenyamanan terjadi antara lain karena adanya sistem yang dapat meredam kejutan saat mobil berjalan. Sistem tersebut disebut sistem suspensi . Sistem suspensi adalah sistem peredam getaran yang ditimbulkan oleh jalan yang tidak rata dan menambah daya cengkeram antara ban dengan jalan

Prinsip Kerja Suspensi